Rabu, 26 September 2012

SETTING MULTI USER

Program ini telah dirancang dengan multi user artinya bisa digunakan oleh lebih dari 2 karyawan, tapi untuk melakukan itu anda harus melakukan setting system di server utama, tidak perlu di client caranya adalah:

1.edit file my.ini , file my.ini ada di C:\windows\my.ini - > cari bind address = 127.0.0.1 kemudian beri tanda pagar di depan bind adress , contoh :
semula -------------------------------------
[mysqld]
bind-address = 127.0.0.1
menjadi-------------------------------------
[mysqld]
#bind-address = 127.0.0.1
kemudian restart MYSQL anda,

2. Buat user baru di database server, untuk client tentukan username,host,password, untuk lebih jelasnya liat pada gambar dibawah ini,



3.kemudian setelah anda membuat user baru, jangan lupa edit koneksi.ini disetiap client, rubah IP address, login dan password kemudian save,bisa sudah benar maka program anda siap untuk dipakai


[KONEKSI SERVER]
server=localhost -> ganti dengan IP server utama
[PORT SERVER]
port=3306
[USER LOGIN]
login=root -> ganti dengan user client
[USER PASSWORD]
password=indonesia -> ganti dengan password client




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SOLVE Connect Crystal Report -> Cloud

I am using the Crystal Reports control. The database of the report is  ODBC datasource  connecting to SQL Server. Without  DiscardSavedData ...